Review dan Bukti Pembayaran RevenueHits Publisher Indonesia

Review dan Bukti Pembayaran RevenueHits. Haii.. Semoga kalian tidak bosen membaca artikel dari saya yah. Haha… Oke, kali ini kita akan membahas CPA yang lagi populer belakangan ini, RevenueHits atau lebih sering disebut RevHits. Lebih tepatnya sih populer di akhir tahun kemarin, tapi tak apalah. Walaupun sudah lama berdiri, RevHits tetap menjadi idaman para pemilik blog download. Kenapa,? Oke, kita mulai Review dan Bukti Pembayaran RevenueHits. Buat kalian yang mau daftar, bisa daftar di www.revenuehits.com.
  • Apa Itu RevenueHits?
RevHits merupakan CPA yang sedang marak dibicarakan di kalangan pemilik blog download saat ini. Hampir semua orang lebih memilih RevHits karena hasil yang didapatkan lebih baik dibanding CPA yang lain. Belum lagi bonus yang diberikan jika kita mempunyai referral.
RevHits murni CPA (Cost Per Action), yang artinya kalian mendapat komisi jika pengunjung “performs an action”, action tersebut bisa berupa install software, install addon browser, atau mengisi email. Terlihat sulit.? Asalkan penempatan iklan yang strategis, bukan hal yang sulit menurut saya.
  • Jenis Iklan Apa Saja yang Ada?
Banyak banget. Mantapnya lagi RevHits mempunyai iklan khusus untuk mobile. Iklan yang disediakan untuk dekstop ada Banner, 158×21 Button, 468×60 Footer, 728×90 Footer, Intersial, Popunder, Shadow Box, Slider, dan Topbar. Sedangkan untuk mobile ada Mobile Dialog, Footer, Intersial, Notifier, New Tab.
jenis iklan revhits dekstop
Jenis iklan RevenueHits untuk Dekstop.
jenis iklan revhits mobile
Jenis iklan RevenueHits untuk mobile.
Banyak amat, bingung mau pasang yang mana… Jangan dibikin bingung. Pakai saja Popunder, Banner 320×250 untuk dibawah post dan Banner di Leaderboard . Sedangkan untuk mobile pasang saja Nofifier dan Footer.
Note: Jenis iklan sebenarnya menyesuaikan masing-masing web, kalian bisa melakukan eksperimen untuk mendapat hasil terbaik.
  • Hasil Earning
Bulan September lalu saya mencoba memasang RevHits di web download saya, dan hasilnya cukup memuaskan. Walaupun eCPM Indonesia rendah. Untuk lebih jelasnya lihat screenshot di bawah ini. Oiya, buat kalian yang mau daftar, bisa daftar di www.revenuehits.com.
Tips: Klik gambar untuk memperbesar
Review dan Bukti Pembayaran RevenueHits 2
Daily Stats RevenueHits.
Review dan Bukti Pembayaran RevenueHits 4
Tabel Top 10 Geos. Bisa kaliah lihat eCPM tiap negaranya tuh.
  • Bukti Pembayaran
Untuk payout saya baru payout sebanyak 2 kali. Payout bisa melalui Paypal, Wire transfer, dan Payoneer. Dengan minimum payout $20 untuk Paypal & Payonner dan $500 untuk Wire Transfer. Berikut screenshotnya. Buat kalian yang mau daftar, bisa daftar di www.revenuehits.com.
Review dan Bukti Pembayaran RevenueHits 5
Rincian Transaksi RevenuHits di Paypal sebesar $47,44.
Review dan Bukti Pembayaran RevenueHits 6
Rincian Transaksi RevenueHits di Paypal sebesar $73,30.
  • Penutup
Seperti biasa, kalau sudah sampai ke bukti pembayaran berarti saatnya kita berpisah. Buat kalian yang mau daftar, bisa daftar di www.revenuehits.com. Oke, jika kalian masih bingun tentang CPA yang satu ini monggo ditanyakan lewat komentar di bawah. Dan terus kunjungi Rival.id untuk update network advertise lainnya. Terimakasih.

Sumber : Rival.id

Populer Search Google :